MultiSpech

Cara Mengubah Tampilan Cursor Di Blogger

Akhirnya setelah hampir 1 minggu gak posting, karena harus melaksanakan banyak kegiatan di sekolah, kini aku sempat-sempatin buat mempostingkan sesuatu yang mungkin dapat mebuat blog kamu menjadi tampil menarik,
kali ini aku bakal tunjukin cara agar kamu bisa mengubah tampilan cursors kamu yang standart sehingga penampilannya berubah menjadi cursor yang sesuai dengan keinginan kamu.
Jadi kamu bisa bikin cursors yang sekiranya berbeda dengan blogger yang lain,
Gimana keren toh ?
jadi cursor di blog kita gak ada yang nyamain…..he..he..he…
Nah tapi buat temen-temen yang emang gak mau repot-repot bikin cursors..ataupun cari cursors yang cocok, gak usah khawatir, di sini selalu ada solusinya…he..he..he..karena admin juga udah menyediakan banyak banget contoh cursors yang bisa kamu gunakan sepuasnya.



Nah langsung aja..cara untuk mengubah cursor kamu menjadi lebih keren.
Gak usah bingung-bingung, ikuti aja tutorial di bawah ini :


- klik tata letak
- pilih tambah gadget
- pilih html/javascript

masukkan code di bawah ini di kotak yang telah di sediakan




<style type="text/css">body {cursor:url("https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgaCmuhNtd_-OvLs9MI2hcd7k7tob3LvN0-fcBd5hnhATdVsP79XVsroHVoQqq1YdLwYLFSTve952husoy3X1oWNVu1CuXolJS5yaGGdzYXdmbF0tvIbCh01eRCvbo9rC_KObeOPimNWkI/s128/Teori%20Ngeblog%20CURSOR%201.gif"),default}</style>

- klik simpan

Keterangan :

code :

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgaCmuhNtd_-OvLs9MI2hcd7k7tob3LvN0-fcBd5hnhATdVsP79XVsroHVoQqq1YdLwYLFSTve952husoy3X1oWNVu1CuXolJS5yaGGdzYXdmbF0tvIbCh01eRCvbo9rC_KObeOPimNWkI/s128/Teori%20Ngeblog%20CURSOR%201.gif

merupakan code lokasi gambar cursor, kalau kamu pingin menggantinya dengan cursor yang lain, cukup ganti code tersebut dengan code lokasi cursor kamu sendiri, .atau kalau kamu pingin lihat kumpulan corsor keren yang lain,
[klik aja di sini ]


Gampang banget toh ?

Selamat mencoba, semoga berhasil
Comments
0 Comments

Posting Komentar - Back to Content

 
•·» Saran Saya! Pakai Tampilan Firefox Supaya Blog Ini DApat Dilihat Dengan Maksimal ! «·• ƪ(‾ε‾“)ʃ (^o^)V